x

Kabupaten Sorong-Dalam rangka terciptanya lingkungan perkotaan yang bersih,

waktu baca 1 menit
Selasa, 31 Okt 2023 05:13 0 235 nehemia

Suarakeadilannews

Kabupaten Sorong-Dalam rangka terciptanya lingkungan perkotaan yang bersih, Dengan adanya lounching Mobile Toilet yang akan dibangun oleh Pemerintah Kabupaten Sorong melalui Dinas Perumahan dan Pemukiman bersama warga ini, diharapkan masyarakat bisa hidup sehat, di samping itu dapat meringankan beban bagi pengunjung Taman Alung Alung Aimas kegiatan ini juga untuk menjalin komunikasi sosial dengan masyarakat guna untuk mencegah pada saat para pengunjung tiba tiba ingin membuang air besar tidak mesti panik lagi karena sudah ada yang di sediakan sehingga dapat menikmati sarana tersebut.

 

Salah satu pengunjung saat di wawancarai oleh awak Media suarakeadilannews Albert warga Kota Sorong menyampaikan ucapan terima kasihnya kepada bapak bupati yang telah peduli kepada masyarakat untuk louncheng Toilet Mobile ini agar para pengunjung lainnya bisa menikmati ucapnya.

 

 

Menurut keterangan Kepala bidang Dinas perumahan kabupaten sorong Abner paa.s.os MPA Toilet Mobile ini sangat membantu masyarakat Toilet yang bersih, nyaman dan sehat menjadi dambaan setiap orang, khususnya di tempat-tempat umum seperti tugu merah aimas di jalan parwisata dan di Alun Alun Aimas menyediakan tempat sanitasi yang bersih Harapannya, dengan adanya program ini dapat membantu dan memfasilitasi masyarakat supaya dapat lebih mudah untuk menemui toilet yang bersih,” ujar nya

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LAINNYA
x