x

Ketua DPRD Luwu Utara Ucapkan Selamat Isra Mikraj 1446 H

waktu baca 1 menit
Rabu, 12 Mar 2025 14:30 0 19 Samsul Rijal

SKN.ID -Luwu Utara Sulawesi Selatan – 27 Januari 2025 – Amir Machmud, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Luwu Utara dari Fraksi Golkar, menyampaikan ucapan selamat memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah (H) kepada seluruh masyarakat, khususnya umat Islam.

 

 

 

Amir Machmud berharap agar peringatan Isra Mikraj ini menjadi momen untuk memperkuat syafaat Rasulullah dengan meneladani akhlak beliau. Ia menekankan pentingnya peringatan ini sebagai pengingat bahwa perjuangan Islam masih berlanjut dan harus terus dilanjutkan.

 

 

Ketua DPRD Luwu Utara mengajak seluruh masyarakat untuk menjadikan peringatan Isra Mikraj sebagai awal untuk meningkatkan amalan kepada Allah SWT, sesuai dengan sunnah Rasulullah.

 

 

Dalam pesannya, Amir Machmud menyampaikan harapan agar masyarakat senantiasa mendapatkan syafaat Rasulullah SAW dan menyertai perjalanan hidup mereka di dunia dan akhirat.

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

x